Headlines

Kanal ini menampilkan berita-berita utama yang paling penting dan terkini. Headlines memberikan rangkuman peristiwa besar yang terjadi di Indonesia dan dunia, memastikan pembaca selalu mendapatkan informasi yang relevan dan mendesak.

Prabowo Subianto Resmi Dilantik, Berkomitmen Tingkatkan Kesejahteraan Rakyat Indonesia

TRENDS.CO.ID, Jakarta – Pada hari Minggu, 20 Oktober 2024, Prabowo Subianto mengucapkan pidato pertamanya sebagai Presiden Republik Indonesia setelah pelantikannya. Dalam momen yang penuh makna ini, Prabowo menegaskan komitmennya untuk memimpin bangsa dengan tanggung jawab, serta menggerakkan semua potensi untuk kesejahteraan rakyat. “Dalam setiap langkah kami, kepentingan bangsa dan rakyat Indonesia akan menjadi prioritas utama, tanpa […]

Israel Bombardir RS Indonesia, Puluhan Pasien Terancam

TRENDS.CO.ID, Palestina – Penjajah Israel kembali melancarkan serangan brutal yang menyasar Rumah Sakit Indonesia di Gaza Utara pada Sabtu (19/10), menargetkan lantai atas rumah sakit tersebut. Hal ini disampaikan oleh Wakil Menteri Kesehatan Gaza, dr. Yousef Abu Rish. Serangan ini terjadi saat rumah sakit tersebut masih dipenuhi oleh pasien dan staf medis yang tengah berjuang di […]

Cabup Bone Andi Asman Komitmen Prioritaskan Infrastruktur dan Kesehatan di Cenrana

TRENDS.CO.ID, Bone – Calon Bupati Bone, Andi Asman Sulaiman, menyambangi empat titik di Kecamatan Cenrana pada Sabtu (19/10/24) untuk menyerap aspirasi warga. Kunjungan ini meliputi Desa Watu, Desa Pallime, Desa Labotto, dan Kelurahan Cenrana, di mana mayoritas warga mengeluhkan kondisi infrastruktur yang buruk, khususnya jalan rusak sepanjang 28 kilometer di wilayah tersebut. “Jalan rusak ini […]

Pesan Kehidupan dari Andi Asman Sulaiman: Inspirasi dari Tukang Becak

TRENDS.CO.ID, Bone – Calon Bupati Bone nomor urut 3, Andi Asman Sulaiman, membagikan pelajaran hidup yang penuh makna dalam sebuah momen sederhana namun mendalam. Ia mengakui bahwa pelajaran hidup bisa datang dari mana saja, termasuk dari tukang becak yang ia temui di pinggir jalan. Di tengah persiapan menuju Pilkada Bone 2024, di mana ia berpasangan dengan […]

KKB Toraja Bone Solid Dukung Paslon BerAmal untuk Bone Lebih Baik

TRENDS.CO.ID, Bone – Kerukunan Keluarga Besar (KKB) Toraja Bone menyatakan dukungan penuh kepada pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Bone nomor urut 3, Andi Asman Sulaiman dan Andi Akmal Pasluddin, atau yang dikenal dengan Paslon BerAmal. Dukungan ini disampaikan dalam sebuah acara silaturahmi yang dihadiri oleh ratusan anggota KKB dan masyarakat setempat di Jalan Majang, Kecamatan […]

Lihat Postingan Lainnya