K-Pop

K-Pop
Berfokus pada berita dan perkembangan terbaru dalam industri K-Pop, termasuk rilis album, penampilan, dan aktivitas grup serta solois K-Pop. Menyediakan informasi tentang tren K-Pop, konser, dan berita terbaru dari artis-artis K-Pop terkenal.

Dak Daebak Hadirkan Jajanan Autentik Korea dengan Konsep Street Food Ikonik

Trends.co.id, Jakarta – Akhir pekan kerap dimanfaatkan untuk melakukan eksplorasi kuliner, dan jajanan autentik Korea kini menjadi salah satu pilihan paling dicari, khususnya oleh kaum muda. Mulai dari ayam goreng Korea yang renyah dengan saus khas hingga suasana street food ala pasar Korea, pengalaman ini menghadirkan rasa nostalgia sekaligus keseruan baru bagi penikmat K-food di […]

B.I, Baekhyun, dan Jey Akan Tampil di Overpass Jakarta, Jangan Kehabisan Tiketnya

TRENDS.CO.ID – Sahabat Trends, ada kabar seru untuk kalian para penggemar K-Pop! Festival musik internasional Overpass akhirnya akan hadir di Jakarta. Catat tanggalnya: 23 Februari 2025, pukul 19.00 WIB, bertempat di Jakarta Convention Center (JCC) Hall B. Setelah sukses besar di Manila, Filipina, pada Juni 2023, yang menghadirkan Baekhyun, Jeon Somi, dan B.I, kini Overpass […]

Experience-nya dalam Dance, Ini Dia Biodata dan Fakta Menarik Chiquita BABYMONSTER

TRENDS.CO.ID, Jakarta – Chiquita, anggota termuda dari grup K-pop BABYMONSTER yang berada di bawah naungan YG Entertainment, baru saja mencuri perhatian dengan comeback mereka yang menggebrak. Pada 1 November 2024, BABYMONSTER merilis full album yang memperkenalkan berbagai genre musik berbeda dari yang sebelumnya. Salah satu sorotan utama dalam album ini adalah Chiquita, yang tampil menonjol […]

Kim Jae Joong Umumkan Debut Grup Baru, Ini Jadwalnya!

Kim Jae Joong memposting sebuah foto gelombang laut di media sosialnya dengan pesan misterius “VII your name is… (Soon).” Sahabat Trenders, kabar gembira bagi kalian yang menunggu-nunggu kejutan dari dunia K-Pop! Kim Jae Joong, bintang yang tak asing lagi di industri musik Korea, siap untuk meluncurkan grup idol baru pada bulan Oktober nanti. Berita ini […]